Tag: Organisasi Mahasiswa
-
Karena Alasan ini, Untad harus Optimalkan Kegiatan Kemahasiswaan
“Kita terus membahas hal yang sama tiap Tahunnya” Kalau di pikir-pikir, rasanya Lembaga Kemahasiswaan di Kampus kita hanya begini-begini saja tanpa ada perkembangan yang signifikan. Kita terus membahas hal yang sama tiap tahunnya. Misal, tiap tahun kita bicara tentang izin kegiatan, aturan jam malam, fasilitas, atau masalah lokakarya anggaran, dan masalah lain yang seakan terus…