Tag: snmptn 2017
-
Info SNMPTN dan SBMPTN 2017 Terlengkap!
SNMPTN 2017 Latar Belakang Penerimaan mahasiswa baru harus memenuhi prinsip adil, akuntabel, transparan, dan tidak diskriminatif dengan tidak membedakan jenis kelamin, agama, suku, ras, kedudukan sosial, dan tingkat kemampuan ekonomi calon mahasiswa serta tetap memperhatikan potensi calon mahasiswa dan kekhususan perguruan tinggi. Perguruan tinggi sebagai penyelenggara pendidikan setelah pendidikan menengah menerima calon mahasiswa yang berprestasi…
-
9 Kiat Lolos SNMPT 2017
Assalamualaikum mahasiswa-mahasiswi Universitas Tadulako dan adik-adik calon mahasiswa baru ^_^ Kali ini kita akan mencoba membahas salah satu jalur masuk di perguruan tinggi yang berstatus negeri, perlu kita ketahui bahwa untuk melanjutkan perkuliahan di PTN pemerintah dan pihak kampus menyediakan 3 jalur yaitu SNMPTN, SBMPTN, dan Jalur mandiri. Kali ini kita akan membahas mengenai SNMPTN. Seleksi Nasional Masuk…