Tag: Bisnis Kreatif
-
Bouquet Jilbab Dialova Wakili Untad Pada KBMI 2018
Kompetisi Bisnis Mahasiswa Indonesia Kompetisi Bisnis Mahasiswa Indonesia (KBMI) adalah ajang wirausaha seluruh Mahasiswa Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta yang digagas, dilaksanakan, dan diberi bantuan modal langsung oleh Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi, Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan melalui tahap seleksi. KBMI ini sudah ada sejak tahun 2017. Namun, Universitas Tadulako baru berpartisipasi pada…
-
TALKSHOW KEWIRAUSAHAAN : Membangun Mental Bisnis Sejak Bangku Kuliah
Komunitas TDA Kampus Palu bekerjasama dengan BEM FEKON UNTAD mempersembahkan Talkshow Kewirausahaan dengan tema membangun mental bisnis sejak bangku kuliah. Kegiatan ini bertujuan membagun mindset kewirausahaan di kalangan mahasiswa sehingga setelah lulus tidak menjadi pencari kerja yang notabene beban negara tetapi mereka jadi pengusaha dan menciptakan lapangan pekerjaan. Hal ini menjadi alternatif dengan persoalan yang…
-
Apotik Sepatu : Solusi Masalah Sepatu Anda
Ditengah kesibukan sehari-hari yang bergelut dengan beragam aktifitas yang amat padat, tentunyan kita tidak punya kesempatan lagi mengurusi sepatu, alas kaki yang paling kita sayangi. Gaya berpakaian yang rapi, terkadang bisa mempengaruhi mental kita dalam berpenampilan yang menarik atau berkarakter dan sebagainya. Berdasarkan fakta yang sudah ditemukan, maka kami ingin menawarkan jasa cuci sepatu yang…