4. Tulis Nomor HP Penting Secara Manual
Hal ini penting ya, apalagi untuk kalian yang akan di terjunkan di daerah yang minim listrik dan jaringan 3G. Jika sewaktu-waktu kita butuh untuk menghubungi seseorang tapi ternyata hp kita lowbet itu akan jadi masalah besar, atau bisa juga untuk android kadang-kadang untuk dapat signal agak susah, kita bisa pinjam HP jadul yang ada kan. Beberapa nomor penting yang harus kalian simpan adalah nomor Ayah-Ibu (jangan lupa memberi kabar), Dosen wali (untuk konsultasi apapun), Dosen pembimbing Lapangan (keperluan KKN), dan para sahabat tercinta (untuk sharing seputar apapun).
Tidak diminta-minta bila terjadi sesuatu ditempat KKN kalian bisa menghubungi orang penting disekita kalian secara cepat