Penulis: Retno Budiasih

  • Belajar Yuk, dari Perjuangan Wisudawan Terbaik Universitas Tadulako di Wisuda ke 91

    Belajar Yuk, dari Perjuangan Wisudawan Terbaik Universitas Tadulako di Wisuda ke 91

    Saya banyak belajar tentang nilai-nilai kepribadian, seperti kejujuran, pantang menyerah, optimis, kerja keras, dan lain-lain. Faris Muhammad Gazali, mahasiswa fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Tadulako jurusan Biologi angkatan 2014 sukses meraih 3 penghargaan sekaligus dalam agenda Wisuda ke 91 Universitas Tadulako. Fais atau ais sapaan akrabnya meraih penghargaan Wisudawan Terbaik Fakultas, Wisudawan Terbaik…

  • Mahasiswa Untad Mewakili Sulawesi Tengah dalam ajang Interfaith Youth Camp Ambon Reconciliation and Mediation Center

    Mahasiswa Untad Mewakili Sulawesi Tengah dalam ajang Interfaith Youth Camp Ambon Reconciliation and Mediation Center

    “Agus Wisudawan, satu-satunya mahasiswa Universitas Tadulako mewakili Sulawesi Tengah dalam ajang Interfaith Youth Camp Ambon Reconciliation and Mediation Center (ARMC) IAIN Ambon 2017-2018” Interfaith Youth Camp adalah sebuah ruang dan arena yang memungkinkan generasi muda daerah dapat berjumpa, berbagi pengetahuan dan pengalaman antarsesama yang berasal dari daerah berbeda di seluruh indonesia dan memililki latar belakang…

  • 7 Kebiasaan Mahasiswa Saat Tak Pulang Kampung

    7 Kebiasaan Mahasiswa Saat Tak Pulang Kampung

    Merantaulah, engkau akan menemukan pengganti orang-orang yang engkau tinggalkan.” ~Imam Syafi’i “Berpeluhlah engkau dalam usaha dan upaya, karena lezatnya kehidupan baru terasa setelah engkau merasakan payah dan peluh dalam bekerja dan berusaha.” ~Imam Syafi’i Ketika berbicara tentang pergi dari kampung halaman banyak yang sudah membuktikan bahwa itu di perlukan bahkan dianjurkan. Banyak hal yang diperoleh ketika…

  • Yaku Mosikola 2017 Satu Hati Untuk Pendidikan

    Yaku Mosikola 2017 Satu Hati Untuk Pendidikan

    Sekitar 135 Siswa-siswi SD telah mengikuti kegiatan “Yaku Mosikola 2017” dengan tema “Satu Hati Untuk Pendidikan” yang diprakarsai oleh komunitas MOSIKOLA. Rangkaian dari kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari berbeda dan di tempat berbeda, yakni pada tanggal 18 April 2017 di SDN 1 Kalora dan tanggal 20 April 2017 di SD 1 Inpres Salena Kecil…

  • Untad For Children dari Posko KKN Sinergi-Kolaborasi 75 K

    Untad For Children dari Posko KKN Sinergi-Kolaborasi 75 K

    Selasa, 14 Maret 2017 Laskar Kasoloang atau sebutan lain dari mahasiswa KKN Tematik angkatan 75 desa Kasoloang mengadakan kegiatan Untad For Children. Kegiatan Untad For Children adalah kegiatan yang di gagas oleh para mahasiswa KKN 75 Universias Tadulako yang saat ini sedang mengabdikan dirinya di Desa Kasoloang, Kec. Bambaira Kab. Mamuju Utara. Untad For Cildren…

  • 5 Tips Jitu mengatasi Bosan pada saat mengikuti  Pelatihan Indoor

    5 Tips Jitu mengatasi Bosan pada saat mengikuti Pelatihan Indoor

    Sudah menjadi hal wajar jika dalam mengikuti sebuah pelatihan apalagi kegiatan indoor perasaan bosan seringkali muncul, apalagi jika kegiatannya hanya duduk, di seratai pemberian materi yang terus-menerus, akhirnya pelatihan yang kita ikuti tak ada gunanya karena kita tidak bisa menerima materi dengan baik. So, kalian yang punya sifat cepat bosan terhadap suatu aktivitas statis dalam…

  • 5 Hal Yang Harus di Lakukan Oleh Calon Mahasiswa KKN

    5 Hal Yang Harus di Lakukan Oleh Calon Mahasiswa KKN

    Halo guys, lagi sibuk apa saat ini, ada kabar baik nih untuk kalian semua, terutama mahasiswa semester atas yang saat ini lagi sibuk persiapan turun KKN 75. Yaps kalian yang rata-rata turun adalah mahasiswa angkatan 2013 dan sebgaian kecil 2014 dan angkatan atas. Tapi apapun angkatannya minumnya tetap teh botol sosro yah.. eh tetap mahasiswa…

  • Cooming soon PIM (Pekan Ilmiah Mahasiswa) Universitas Tadulako 2015

    Cooming soon PIM (Pekan Ilmiah Mahasiswa) Universitas Tadulako 2015

    FYI, Hi youngster,kalian mahasiswa untad? Punya segudang ide? Ayoo buruaan ikuti event bergengsi yang satu ini yee PIM Universitas Tadulako dengan tema “Kreatifitas Tanpa Batas”, PIM merupakan Pekan Mahasiswa Ilmiah Universitas Tadulako yang diadakan oleh lembaga BRM FMIPA UNTAD bekerjasama dengan pihak perguruan tinggi. PIM bertujuan untuk membumikan PKM di bumi Tadulako sekaligus tahap persiapan…