Bulan: Oktober 2017

  • HIMAFI FMIPA UNTAD Sukses Gelar Seminar Nasional Physics Active Days!

    HIMAFI FMIPA UNTAD Sukses Gelar Seminar Nasional Physics Active Days!

    Seminar Nasional bertema “Teknologi Nuklir untuk Masa Depan Indonesia” yang dilaksanakan oleh Himpunan Mahasiswa Fisika sukses dilaksanakan pada Minggu, 29 Oktober 2017, bertempat di Media Center Universitas Tadulako. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari kegiatan Physics Active Days yang merupakan kegiatan tahunan HIMAFI. Dibuka langsung oleh Rektor Untad Prof Dr Ir Muhammad Basir SE MS. Hadir…

  • Faris Muhammad Gazali: Mawapres, Peneliti Muda, Penyuka Games

    Faris Muhammad Gazali: Mawapres, Peneliti Muda, Penyuka Games

      Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (PILMAPRES) Untad tahun 2017 telah usai. Sudah pada tau belum siapa yang terpilih diajang prestisius yang menunjukkan mahasiswa “paling” beprestasi ditingkat Universitas Tadulako? Penasarankan! Siapakah dia? Dia adalah Faris Muhammad Gazali. Mahasiswa Jurusan Biologi Fakultas Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam, Angkatan 2014. Memiliki segudang prestasi dan penghargaan, diantaranya Juara 1 Olimpiade…

  • Mau Buat Kegiatan Tapi Gak Cukup Dana ? RISTEKDIKTI Siap Kucurkan Dana Hingga 50 Juta!

    Kehidupan kampus tentu tak lepas dari berbagai jenis kegiatan atau aktivitas lembaga kemahasiswan. Hal ini tentunya begitu penting,  karena tak hanya teori didalam kelas yang dibutuhkan, tapi juga butuh praktek dan pengembangan diri lewat kegiatan lembaga kemahasiswaan atau organisasi. Untuk itu guna mendorong para mahasiswa dalam melaksanakan kegiatan ko-ekstra kurikuler dana tau berorganisasi, Direktorat Kemahasiswaan,…

  • Wujudkan Ekonom Rabbani : FIESTO Gelar Diklat Ekonomi Islam

    Wujudkan Ekonom Rabbani : FIESTO Gelar Diklat Ekonomi Islam

    Diklat Ekonomi Islam yang dilaksanakan oleh Forum Studi Ekonomi Syariah Tadulako (FIESTO) pada Sabtu, 14 Oktober 2017 bertempat di BTE 1 Fakultas Ekonomi Universitas Tadulako sukses terlaksana. Mengusung tema “Membuka Cakrawala Insan Ekonom Rabbani”. Kegiatan ini merupakan kali ke-9 dilaksanakan yang bertujuan untuk melahirkan cendikiawan islam yang dapat membumikan ekonomi islami. Kegiatan ini dihadiri sekitar…

  • UKM Robotech UNTAD Sukses Gelar Palu Robot Contest (PRC) 2017

    UKM Robotech UNTAD Sukses Gelar Palu Robot Contest (PRC) 2017

      Palu Robot Contest (PRC) Palu, anakUntad.com – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Robotech UNTAD sukses gelar Palu Robot Contest (PRC) 2017. Palu Robot Contest diselenggarahkan pada tanggal 15 – 16 Oktober 2017 bertempat di Ruang Auditorium SMA Negeri Model Terpadu Madani. Palu Robot Contest (PRC) merupakan ajang tahunan yang diselenggaran oleh Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM)…

  • Pengadilan Tempuh Jalur Mediasi, Rektor UNTAD Tetap Tak Beriktikad Baik untuk Hadir

    Sidang ke-dua gugatan Muh. Fakhrur Razy terhadap Rektor UNTAD pada 12/10 kemarin menemukan hasil akan ditempuhnya jalur mediasi. Hal ini dikarenakan pada sidang  kedua kemarin, lagi-lagi masih ada Pihak Tergugat yang belum bisa menghadirkan diri ataupun menghadirkan kuasa hukumnya. Seperti dilansir dalam berita yang dimuat oleh Media Online Mercusuar tertanggal 14 oktober 2017, tergugat yang belum…

  • Bantuan Bidik Misi Tak Kunjung Cair ? Ini Alasannya !

    Bantuan Bidik Misi Tak Kunjung Cair ? Ini Alasannya !

    Sebagai Mahasiswa Bidik Misi, info pencairan seakan jadi hal yang sangat dinanti-nantikan oleh semua penerimanya. Grup-Grup Mahasiswa Bidik Misi pun kadang tiba-tiba ramai hanya gara-gara bahas masalah ini. Biasanya, masalah yang dibahas adalah waktu pencairan yang tidak serentak, bedanya pun beragam, bisa jadi karena beda Fakultas, beda angkatan, bahkan karena masalah beda rekening. Pembahasan dalam…

  • Catatan Akhir Seorang Guru PPL.

    Catatan Akhir Seorang Guru PPL.

    Mengajar adalah kegiatan yang sangat menyenangkan jika di barengi dengan kesabaran dan ketabahan . Saya banyak belajar dari murid-muridku. Mereka mengajarkan saya arti dari kata sabar. Betapa sakitnya, ketika guru menjelaskan muridnya tak mendengar. Melainkan hanya asik dengan telepon gengamnya dan menyendiri mendengarkan  musik disudut bangku kelas. Murid – murid itu juga mengajarkan saya tentang…

  • Pengagum Rahasisa : Puisi Karya Saskia Kamaludin

    Pengagum Rahasisa : Puisi Karya Saskia Kamaludin

    PEGAGUM RAHASIA Karya : Saskia Kamaludin Gaidu  Bermula dari ketidaksengajaan Diriku mulai perlahan memperhatikan Mencoba menelusuri dan menapaki tentang dirimu Yang kini sudah menetap dihatiku Kini, bayangmu sudah berkeliaran dalam pikiran Pertanda bahwa perasaan semakin terangan Terus-menerus menimbulkan prasangka berkilauan Walau sejenak tersadar akan tingginya ancaman Tapi, apa salah berfikir positif ? Mempertahankan dirimu karena…

  • Diguyur Hujan Deras,  Aksi Bela Mahasiswa UNTAD di Jakarta tetap Berlangsung

    Diguyur Hujan Deras, Aksi Bela Mahasiswa UNTAD di Jakarta tetap Berlangsung

    Aksi Bela Mahasiswa UNTAD (Senin-16/10) oleh sejumlah Mahasiswa yang menamakan diri Solidaritas Mahasiswa Peduli Demokrasi Kampus berlangsung dibawah guyunan hujan. Walaupun begitu, Aksi ini tetap berlangsung hingga akhir dan cukup membuahkan hasil yang memuaskan. Begini kronologis lengkapnya. Mulai pukul 11.30 Wib, masa aksi mulai berkumpul di Tugu Proklamasi dan menuju ke Kantor Kemenristekdikti pada pukul 12.05 Wib. Dalam perjalanan,…