Penulis: Purnama Tri Buana

  • Anak kecanduan Smartphone? Ini Dia 5 Rekomendasi Aplikasi Edukatif

    Anak kecanduan Smartphone? Ini Dia 5 Rekomendasi Aplikasi Edukatif

    5 Rekomendasi Aplikasi Edukatif Perkembangan Telepon Canggih atau smartphone sekarang ini telah banyak menunjukkan kemajuan yang luar biasa. Kehadirannya telah memberikan dampak yang cukup besar terhadap kehidupan umat manusia dalam berbagai aspek dan dimensi. Penggunanya pun bukan hanya dari kaum Dewasa, Namun anak dibawah umur juga makin piawai mengopersikan nya. Tak heran jika zaman sekarang,…

  • 4 Hal yang Wajib Kamu Ketahui Sebelum Mengikuti Ormik

    4 Hal yang Wajib Kamu Ketahui Sebelum Mengikuti Ormik

    Orientasi Mahasiswa Akademik (Ormik) Orientasi Mahasiswa Akademik (Ormik) adalah proses awal adaptasi bagi mahasiswa baru untuk dapat mengenal ruang lingkup universitas, fakultas serta jurusan baik meliputi visi misi, layanan mahasiswa, peraturan akademik dan kemahasiswaan. Ormik bertujuan untuk memberikan informasi kepada mahasiswa baru. Pentingkah mengikuti orientasi tersebut? Pertanyaan ini adalah pertanyaan yang paling sering dilontarkan oleh calon mahasiswa.…

  • Dampak Aktivitas Masyarakat disekitar Muara Kampulere

    Dampak Aktivitas Masyarakat disekitar Muara Kampulere

    Kota Palu merupakan ibu kota dari Provinsi Sulawesi Tengah. Kota Palu memiliki salah satu ikon favorit yaitu jembatan Ponulele atau lebih dikenal dengan sebutan Jembatan Kuning. Kota ini di kelilingi oleh penggunungan yang langsung mencuram ke laut dan memiliki sungai yang Panjang membelah Kota Palu. Tidak heran kalau kota palu dijuluki kota seribu tende, hehehe.…