Tag: mahasiswa
-
Tips Begadang, Nonton Piala Dunia 2018
Piala Dunia 2018 atau biasa dikenal dengan FIFA World Cup 2018 telah dimulai. Piala Dunia tahun ini berlangsung mulai pada 14 Juni 2018 dan dijadwalkan akan berakhir pada 15 Juli 2018. Pertandingan sepakbola paling bergengsi di dunia ini tengah berlangsung di negara Rusia, sebuah negara adidaya turunan Uni Soviet. Rusia juga sering terlibat perseteruan dengan…
-
Kisah Mahasiswa Inspiratif | Mahasiswa Hero Di Balik Jeruji Besi
Mahasiswa Hero Di Balik Jeruji Besi Rekan-rekan sekalian tau nggak sih bahwasannya di kampus kita ini terdapat begitu banyak mahasiswa yang berprestasi dan menginspirasi namun jarang diketahui dan dipublikasikan, hal tersebut sering terjadi loh di sekitar kita, bukan karena kita tidak mengetahuinya atau kurangnya informasi, namun para mahasiswa yang menginspirasi tersebut sangat canggung untuk mempublikasikan…
-
Refleksi Untuk Mahasiswa | Antara Belajar dan Berkuliah
Refleksi untuk Mahasiswa: Antara Belajar dan Berkuliah Mahasiswa adalah sandangan atau status tertinggi bagi pelajar dalam dunia pendidikan formal. Ia menuntut ilmu di perguruan tinggi setelah berhasil menyelesaikan tahap sekolah dasar dan menengah. Agent of change, intelektual, atau aktivis adalah klaim yang disematkan kepada mereka. Alhamdulillah saya juga mahasiswa. Sedikit terlintas di benak saya, apa…
-
Ragam Ramadhan : Pesona Puncak Padanjese Cafe
Padanjese Cafe Puncak Padanjese cafe adalah cafe yang terletak di puncak Donggala Kodi, Palu Barat, kota Palu. Lokasi cafe ini sangat strategis dimana berhadapan langsung ke arah perkotaan dan teluk Palu yang terlihat jelas. Puncak Padanjese memiliki banyak keindahan yang tiada tara. Pemandangan di malam hari cafe ini sangat elok. Kerlap-kerlip lampu perkotaan yang indah…
-
Ragam Ramadhan : Gerakan FISIP UNTAD Peduli
Alhamdulillah, akhirnya pertengahan Ramadan sudah tiba. Semarak keceriaan Ramadan dirayakan oleh seluruh lapisan umat Islam yang ada di dunia. Walaupun para mahasiswa rantau tengah merasakannya sendiri karna harus menyelesaikan urusan pendidikan di kampus. Ramadan kali ini jatuh pada pertengahan Mei, dimana proses perkuliahan masih berjalan sebagaimana biasa. Ada beberapa fakultas yang melangsungkan final dan ada…
-
Peran Mahasiswa dalam Pendidikan Karakter
Sebuah hal yang miris melihat keadaan moral yang tengah terjadi di Negara ini. Sebuah keadaan yang tidak pernah terfikirkan sama sekali oleh para pendiri dan pejuang yang merelakan nyawanya untuk keberlangsungan negara. Mereka berjuang untuk membentuk negara ini. Tugas generasi penerus bangsa ini harus mengubah bangsa menuju ke arah yang lebih baik lagi. Remaja –…
-
Tips Hemat di Bulan Ramadhan Bagi Mahasiswa
Ramadhan adalah salah satu bulan yang sangat ditunggu-tunggu kedatangnya bagi kaum Muslimin di seluruh penjuru bumi. Saat ramadhan tiba, maka kaum muslimin diwajibkan untuk berpuasa, atau menahan lapar dan dahaga dari terbit sampai tenggelamnya matahari. Logikanya, di bulan puasa jumlah porsi makan akan terkurang, dari yang biasanya tiga kali sehari, menjadi dua kali. Yakni saat…
-
Tips Mudik Seru ala Mahasiswa!
Yeay,libur lebaran telah diujung mata, momentum ini menjadi keseruan tersendiri bagi mahasiswa rantau khususnya yang berkuliah di Universitas Tadulako. Belasan ribu mahasiswa rantau yang sudah antusias untuk mengunjungi kampung halaman mereka masing-masing. Sudah terbayang kampung halaman dan wajah orang tua yang setiap harinya menelpon dan menagih waktumu untuk segera bergegas berangkat mudik. Sejatinya, libur lebaran…
-
Mahasiswa Pendidikan Sejarah: Gagal Move On?
Mahasiswa Pendidikan Sejarah Jurusan Sejarah, baik ilmu murni atau pun pendidikan adalah salah satu dari beberapa jurusan di perguruan tinggi yang jumlah peminatnya cukup untuk dibilang sedikit. Di Universitas Tadulako (Untad) sendiri, jumlah mahasiswa Pendidikan Sejarah untuk angkatan 2017 berjumlah 128 orang. Namun, jumlah yang diklaim cukup banyak itu tidak menjamin keseriusan mereka dalam menekuni…